cara memasak ayam geprek

Cara Memasak Ayam Geprek

Posted on

cara memasak ayam geprek

Cara Memasak Ayam Geprek – Olahan ayam yang satu ini selalu menjadi menu favorit untuk kebanyakan orang, baik kaum wanita maupun pria. Ayam bisa diolah menjadi berbagai macam menu atau hidangan yang lezat, sehingga pasti jarang sekali terlitas kata bosan untuk menikmati sajian dari ayam.

Salah satu sajian ayam yang saat ini sedang banyak digemari masyarakat Indonesia adalah ayam geprek. Ayam geprek adalah ayam kentaki yang kemudian digeprek dengan sambal cabai yang super pedas.

BACA JUGA : Resep Makanan Awetan Hewani

Sambal untuk sajian ayam geprek ini pun cukup variatif, mulai dari sambal goang, sambal ijo, sambal korek, sambal bawang hingga keju mozarella. Ayam goreng tepung yang kemudian digeprek dengan tambahan sambal yang pedas di atasnya, tentu akan terasa sangat nikmat saat disantap dengan sepiring nasi putih dan juga lalapan.

Apalagi masakan ayam satu ini memiliki banyak sekali peminatnya, jadi bagi kalian yang sedang berencana membuka bisnis dalam bidang kuliner, tak ada salahnya untuk coba memasukkan ayam geprek ke dalam menu bisnis kalian.

Selain cocok dijadikan ide bisnis, bagi kalian yang sangat suka sekali dengan ayam geprek, yuk coba buat sendiri saja mulai dari sekarang. Karna memang cara membuat nya sangat mudah dan bahan-bahannya cukup ekonomis.

BACA JUGA : Resep Ayam Rica Rica Mudah dan Praktis

Cara Memasak Ayam Geprek Istimewa, Lezat

cara memasak ayam geprek

Bahan-bahan :
1 kg – Daging ayam (paha atas)
2 siung – Bawang putih
2 sdt – Garam
1 sdm – Ketumbar
1 sdt – Merica

Baca juga  Apa Manfaat Olahraga Bagi Tubuh

Bahan Untuk Pelapis / Tepung kering :
4 sdm – Tepung terigu
1 butir – Telur ayam
1/2 sdt – Baking powder
Lada, secukupnya
Merica, secukupnya
Garam, secukupnya

Bumbu Untuk Sambal Ayam Geprek :
10 buah – Cabai rawit
4 butir – Bawang merah
3 siung – Bawang putih
1 buah – Tomat
Gula, secukupnya
Garam, secukupnya

Langkah-langkah Cara Pembuatan :

1. Pertama, bersihkan daging ayam di bawah air mengalir. Bersihkan pula lendir atau lemak yang masih menempel pada daging ayam. Sisihkan terlebih dahulu.

2. Haluskan bumbu ayam, yaitu bawang putih, garam, ketumbar, dan merica menggunakan cobek atau blander.

3. Selanjutnya, kukus daging ayam yang sudah dipotong-potong dengan di baluri bumbu yang sudah Anda siapkan. ivermectin delta variant Kukus ayam selama kurang lebih 10 menit, menggunakan api sedang. can itake 2nd ivermectin if skin is getting worse Angkat dan tiriskan.

4. Siapkan wadah (mangkuk). Lalu masukan bahan dan bumbu seperti telur, garam, merica dan tepung terigu. Aduk hingga semua bahan tercampur rata satu sama lain.

5. Selanjutnya, ambil sepotong ayam yang telah dikukus, kemudian masukkan ke adonan telur hingga semua bagiannya dilapisi dengan telur.

6. Masukkan ayam tersebut ke adonan tepung kering yang sudah dicampur dengan bahan-bahan lainnya. Berikan sedikit pijatan agar tepung dapat menempel di permukaan ayam. Ulangi kembali cara no 5 & 6 sekali lagi, jika menginginkan balutan ayam lebih krispy.

7. Panaskan banyak minyak dalam sebuah wajan, jika minyak sudah benar-benar panas, masukkan ayam yang sudah terbungkus tepung kedalamnya. Goreng hingga ayam dan tepungnya matang dan berubah warna menjadi kuning keemasan. Angkat, lalu tiriskan.

BACA JUGA : Infus Water Jeruk Nipis

Baca juga  Arti kata hoax, pengertian serta contohnya (lengkap)
Cara Memasak Ayam Geprek :

1. Setelah ayam siap, selanjutnyya ialah membuat bumbu sambal untuk ayam geprek. Pertama, goreng semua bumbu sambal hingga agakk layu dang mengeluarkan aroma harum. Angkat.

2. Ulek kasar semua bumbu yang telah digoreng dan tambahkan gula serta garam secukupnya.

3. Letakkan sambal di atas ayam yang sudah di goreng tadi. ivermectin for sale uk humans Lalu silahkan geprek perlahan ayam tersebut hingga agak memar.

4. Ayam geprek siap disajikan dengan sepiring nasi hangat dan lalapan.

BACA JUGA : Cara Bikin Tahu Krispi

Nah, sangat mudah sekali bukan, cara memasak ayam geprek sederhana di atas. Kalian semua wajib coba, terutama bagi penggemar pedas menu satu ini akan sangat cocok dinikmati.